Minggu, 10 Juni 2012

Persiapan Banyumas dalam Menghadapi PORProp Jawa Tengah


Persiapan Banyumas dalam Menghadapi PORProp Jawa Tengah
Pemkab Banyumas siap untuk menyelenggarakan Pekan Olah Raga Propinsi (PORPROP) 2013, di Porprop tersebut akan dipertandingkan  39 Cabag Olahraga (Cabor). Ketua KONI Banyumas, SUkardi mengatakan sebetulnya semula hanya ada 38 cabor yang dipertandingangkan tapi ada daerah minta penambahan cabang, dan pertandingan tersebut di pertandingkan di tempat lain yaitu Purbalingga dan Cilacap.
Persiapan Pemkab hanya menganggarkan untuk Porprop sebesar 14,6 miiiar masih kalah dengan anggaran untuk kontingen Banyumas yang mencapai 17 miliar termasuk bonus pemain sebesar 6 miliar.
Target awal KONI Banyumas, adalah juara umum tapi karena terkendala dana maka target diturunkan agar  masuk menjadi peringkat 3 terbesar. 

0 komentar:

Posting Komentar

Akan bijak bila memberi komentar bukan spam

PONPES SHIDIQIIN WARA` PURWOJATI

Sholawat_Badar-Puput_Novel-TOPGAN

Blogger templates

href="http://www.yayasangurungajiindonesia.com" ' rel='canonical'/>>

Adsendiri

Pasang Iklan Disini

adsend

Pasang Iklan Disini

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls